Masakan Terbaru

Resep Dan cara Membuat Muffins sosis

Bahan-bahan Muffins sosis :
60 gr margarin/butter
25 ml susu cair
1 btr telur
1 sdm gula pasir
110 gr tepung terigu
1 sdt soda kue
1 sdt baking powder
1/2 sdt garam
1/4 sdt merica
2 batang sosis
1/2 butir bawang bombay potong kotak
1 sdm margarine buat menumis
1/2 sdt oregano kering
1 sdm daun seledri cincang


Cara membuat Muffins sosis :
Panaskan oven dengan temperatur 200C, siapkan loyang muffin beri paper cup.
Siapkan wajan panas kan margarine masukan bawang bombay tumis sampai harum masukan sosis dan oregano kering aduk rata tumis sampai matang sisihkan
Ayak tepung terigu,soda kue, baking powder jadi satu, sisihkan
Cairkan mentega asal hangat jangan sampai mendidih, angkat
Kocok telur dengan wisk masukkan campuran tepung terigu aduk rata.
Masukkan larutan mentega,gula, tumisan sosis,susu dan seledri cincang aduk asal rata saja
Tuang adonan ke dalam cetakan muffin/paper cup sampai 3/4 penuh.
Panggang selama 25-30menit hingga matang, angkat,

0 Response to "Resep Dan cara Membuat Muffins sosis"