Campur semua bahan, aduk sampai rata pakai whisk atau bisa juga dimixer sebentar hingga rata, licin dan tidak menggumpal. Masak menggunakan panci kwalik / pan crepe /wajan anti lengket / teflon sampai matang, tunggu hingga mengering atau terlihat sudah crispy, lebih baik dengan api kecil, angkat dan sajikan dengan taburan atau isian sesuai selera (saya pakai keju parut dan meses). sumber : NCC Jajan Tradisional Indonesia
0 Response to "Resep Dan cara Membuat Leker Crepes"