Resep Es blewah
By : Susie agung
Bahan Es blewah :
1/2 buah blewah (serut memanjang)
1/2 sdm biji selasih (rendam dg 1/2 gelas air
hangat)
2 liter air matang
Secukupnya sirup cocopandan (sesuaikan dg selera
manis masing2)
Secukupnya es batu
Cara membuat Es blewah :
1. Siapkan teko/wadah bersih,tuang air matang,lalu
masukkan blewah serut & biji selasih,tambahkan sirup cocopandan,aduk
rata,masukkan es batu,aduk rata kembali,tes rasa.
2. Siapkan gelas saji,tuang es blewah kedalam
gelas,siap disajikan
0 Response to "Resep dan Cara buat Es blewah"